Kamis, 07 Februari 2013

Cara Membuat Aquarium

image from residential
Bagi anda yang hobi mengkoleksi ikan hias tentu tak akan lepas dari sebuah aquarium nah disini akan dipaparkan cara membuat aquarum dan dengan membuat aquarium sendiri anda akan memiliki aquarium sesuai dengan yang apa yang anda inginkan ketimbang beli dari toko
langkah langkah membuat aquarium diantaranya sebagai berikut :


> Langkah awal kita pilih model yang akan kita bikin kemudian sesuaikan ukuran aquarium dengan luas ruangan yang akan kita pilih untuk peletakanya agar kesan aquarium akan memperindah ruangan anda
> Siapkan kaca yang akan digunakan
> Ukur tinggi,panjang dan lebarnya kemudian lakukan pemotongan lakukan dengan hati hati agar kerapian tetap terjagan dan pisau untum melakukan pemotongan saya sarankan memakai pen potong yang bagus agar hasilnya maksimal
> Gosok tepian kaca yang telah berhasil di potong dengan menggunakan batu asah atau bisa juga dengan ampelas kayu
> Untuk memudahkan pengerjaan sesuaikan letakan potongan kaca beserta sisi ke sisi yang lain bentuk yang anda inginkan agar dapat direkatkan dengan mudah
> Mulailah pengeleman kaca dengan pertemuan sisi sisi pertemuan kaca dengan menggunakan lem silikon
> Jemur atau biarkn leman mengering untuk mendapatkan hasil lem yang maksimal dan benar benar kuat biarkan kira kira 24 jam
> Dan aquarium pun sesesai ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar